Keuntungan Pakai Beragam Metode Pembayaran Online untuk Website E-commerce

January 12, 2023
Keuntungan Pakai Beragam Metode Pembayaran Online untuk Website E-commerce
5 Keuntungan pakai beragam metode pembayaran online
  1. Transaksi lebih nyaman untuk konsumen
  2. Lebih aman untuk penjual dan meningkatkan kepercayaan
  3. Transaksi lebih cepat dan praktis
  4. Semakin tinggi potensi konsumen untuk transaksi

5 Keuntungan pakai beragam metode pembayaran online

Dengan memiliki berbagai sistem pembayaran di toko online, Anda akan merasakan beberapa keuntungan berikut; 

1. Transaksi lebih nyaman untuk konsumen

Pilihan pembayaran yang fleksibel membuat sebuah pengalaman berbelanja yang baru. Dengan berbagai metode pembayaran online dapat membantu bisnis Anda dalam memberikan pengalaman pembayaran yang nyaman pada konsumen Anda. Dengan banyak metode pembayaran online tidak memiliki batasan waktu dan tempat, dan pelanggan dapat diselesaikan dalam hitungan menit atau dengan satu klik saja, sehingga membuat promosi penjualan menjadi lebih mudah. 

2. Lebih aman untuk penjual dan meningkatkan kepercayaan kepada konsumen

Metode pembayaran online yang valid akan memberikan rasa aman kepada konsumen. Dengan menyediakan berbagai metode pembayaran online, sama dengan Brand tersebut bekerjasama dengan pihak ketiga yang terpercaya sehingga memiliki keamanan yang kuat untuk melindungi privasi konsumen dan mencegah data dan penipuan. 

3. Transaksi lebih cepat dan praktis 

Dengan bekerjasama dengan pihak ketiga untuk sistem pembayaran di toko online Anda, akan membuat transaksi lebih cepat dan praktis karena sistem pembayaran sudah secara otomatis terkoneksi. Pelanggan tidak perlu melewati proses transfer yang memakan waktu, mengirimkan invoice, serta menerima pembayaran. Dengan begitu, Anda juga tidak kewalahan perlu melakukan pengecekan invoice satu persatu. 

4. Semakin tinggi potensi konsumen untuk transaksi

Pelanggan Anda belum tentu memiliki nasabah yang sama dengan dengan akun rekening bank Brand Anda sehingga bisa mengalami beberapa kendala dalam bertransaksi. Dengan memiliki berbagai metode pembayaran online, pelanggan akan lebih mudah memutuskan untuk melakukan pembelian di toko online karena sistem pembayaran yang cocok dengan pelanggan. Anda bisa menggunakan SHOPLINE Payment yang telah menyediakan berbagai metode pembayaran, mulai dari Debit/ Credit, Virtual Account, QRIS, OVO, Dana, dan sebagainya. 

4 Metode Pembayaran Online Paling Populer di Indonesia

  1. Debit/ Credit Card
  2. Virtual Account / Bank Transfer
  3. QRIS
  4. E-Wallet (Dana, LinkAja, OVO)

Mengapa SHOPLINE Payment?

SHOPLINE Payment menjadi payment gateway yang sudah terintegrasi dengan sistem SHOPLIE Indonesia, memungkinkan bisnis menerima sebagian besar metode pembayaran populer di Indonesia, termasuk Debit/ Credit Card, Virtual Account, QRIS, dan E-Wallet (Dana, LinkAja, OVO). 

1. Cepat dan Aman

SHOPLINE Payment memungkinkan pembayaran yang cepat dan aman serta mendukung transaksi kartu kredit dengan tarif yang kompetitif.

2. Tidak ada biaya transaksi tambahan

Untuk pesanan yang sedang di proses melalui SHOPLINE Payment, tidak akan ada biaya komisi tambahan yang terkait.

3. Menghemat waktu

Dengan metode pembayaran terintegrasi yang tersedia melalui SHOPLINE Payment, Anda dapat menghemat waktu dalam memverifikasi transaksi dan memperbarui status pesanan mereka. 

4. Fleksibel

SHOPLINE Payment bekerja sama dengan berbagai pembayaran lokal termasuk Virtual Account, Dana, LinkAja, OVO, dan lainnya, sehingga pelanggan Anda memiliki fleksibilitas untuk membayar dengan pilihan pembayaran mereka sendiri. 

CATATAN:

Pastikan Anda telah memenuhi persyaratan ini sebelum mengajukan SHOPLINE Payment;

Mata Uang toko diatur ke Rupiah

Upload logo bisnis

Minimal 7 produk telah di-upload

Status toko telah dibuka 

Terdapat halaman Syarat dan Ketentuan, Privasi, Pengiriman, dan Kebijakan Pengembalian Uang 

Terdapat informasi kontak di Toko Online

Secara keseluruhan, dengan menggunakan beragam metode pembayaran online akan menambah pengalaman berbelanja dan memudahkan konsumen Anda karena menawarkan beragam pilihan kepada mereka, membuat mereka lebih nyaman dan mudah memutuskan pembelian!

SHOPLINE Indonesia toko online terbaik! bergabung dengan SHOPLINE Payment dan rasakan manfaatnya! Coba gratis selama 14 hari sekarang.

Instagram @shoplineapp.id